Juni 03, 2023

#Chapter 1 : Memulai Penjelajahan dengan Mencari Daun (Part 1)


Selamat datang di catatan perjalanan saya dalam menjalani perkuliahan Bunda Cekatan di Institut Ibu Profesional. Proses perkuliahan kali ini agak lebih panjang dari perkuliahan sebelumnya.

Ada empat tahapan yang akan dilalui para penjelajah Hutan Kupu untuk sampai ke garis finish. Apakah ini tentang cepet-cepetan sampai garis finish? Saya rasa bukan sih. 

Jika mengulik dari tema perkuliahan ini, sepertinya ini tentang proses perjalanan untuk menjadi amazing dalam hal-hal yang kita andal di bidang tersebut.  Yap, layaknya proses ulat sampai jadi kupu-kupu cantik.

Saya ingin menikmati proses metamorfosis ini dengan bahagia dan menemukan hal-hal luar biasa selama perjalanan ini.

Jadi, pekan pertama ini saatnya menuntaskan Nice Homework (NHW) yang sudah ditugaskan para peri kepada para penjelajah. Di tahap telur ini, tugas pertamanya adalah mencari daun. Hm, mari temukan daun segar untuk asupan makanan si ulat ini.

Berikut ini hasil pengerjaan Nice Homework versi saya. Selamat membaca~

Intermezzo

Day 1

Day 2


Catatan: 
Jika daftar dialy activity tidak terbaca, coba arahkan kursor ke gambar kemudian klik kanan dan pilih "Open image in new tab" dan kursornya akan berubah jadi kaca pembesar lalu klik aja secara sembarang. Nanti akan otomatis membesar gambarnya sehingga lebih mudah terbaca.

0 comments:

Posting Komentar